detikHot
Keluarga Ingin Tessy Direhabilitasi
Hari ini pelawak senior Tessy menjalani sidang perdana kasus narkoba di Pengadilan Negeri Bekasi. Tak ada satu kata pun yang terlontar dari Tessy saat memasuki ruang persidangan.
Rabu, 18 Mar 2015 16:59 WIB







































