Senjata nuklir taktis Rusia mulai bergerak ke Belarusia. Pengerahan senjata ke negara tetangga Rusia itu terus berlanjut meski dikecam oleh berbagai negara.
Jenderal top AS Mark Milley mengingatkan Ukraina untuk tidak menggunakan peralatan militer yang dipasok Washington untuk melancarkan serangan di wilayah Rusia.
Dua kandidat yang tersisa dalam pemilihan presiden Turki - Recep Tayyip Erdogan dan Kemal Kilicdaroglun - memiliki kebijakan luar negeri yang sangat berbeda.
Sekjen PBB Antonio Guterres memperingatkan krisis kemanusiaan dalam konflik di dunia terus meningkat. Pada tahun 2022, kematian warga sipil meningkat 53%.