Aktris Dean Desvi laporkan dugaan pelecehan seksual di sebuah panti asuhan. Ia menyebut terduga pelaku merupakan pimpinan yayasan beserta para pengurusnya.
Presiden Brasil Luiz Inacio Lula da Silva memecat Menteri Hak Asasi Manusia, Silvio Almeida terkait tuduhan melakukan pelecehan seks terhadap beberapa wanita.
Oknum guru berinisial YP (54) ditetapkan sebagai tersangka pencabulan siswa SDN di Serpong, Tangsel. YP yang dijerat UU TPKS terancam hukuman 12 tahun penjara.
Guru SMA negeri di Pekalongan diduga melakukan pelecehan verbal kepada sejumlah siswi. Guru tersebut dimutasi ke Kantor Cabang Dinas Pendidikan di Kendal.