Niatan BMW-Toyota yang bakal melahirkan mobil sport, dengan menyandang merek masing-masing semakin nyata. Kedua pabrikan kian sering melakukan pengetesan mobil.
BMW tengah berupaya menghidupkan lagi mobil grand tourer Seri 8. Mobil yang dulu hanya ada 1 generasi itu beberapa kali terlihat tengah diuji di jalanan.