Penentuan tarif angkutan umum terutama angkutan perkotaan semestinya tak perlu bertele-tele. Besaran tarif itu bukanlah keputusan ekonomis semata, tapi politis.
Penentuan tarif MRT Jakarta bisa molor melewati bulan Maret 2019. DPRD DKI Jakarta masih belum sepakat soal penentuan besaran subsidi kepada pengguna angkutan.