Dua pembalap Suzuki Ecstar Alex Rins dan Joan Mir berhasil membuat catatan manis di MotoGP Aragon 2020. Bisakan Rins dan Mir mengulangnya di MotoGP Teruel?
Rider Ducati Andrea Dovizioso menatap MotoGP Teruel dengan optimistis. Dovizioso percaya diri bisa lebih kompetitif daripada di seri Aragon, sepekan lalu.
Jelang MotoGP Teruel 2020, Alex Marquez sudah meraih dua podium beruntun. Apakah ia bisa merangkai hat-trick di seri ke-11 MotoGP 2020 akhir pekan ini?
Dua seri lanjutan yang akan berlangsung di Valencia akan terasa berat bagi Dovizioso, sebab pemenang di Circuit Ricardo Tormo didominasi pebalap dari Spanyol.
Joan Mir saat ini merajai puncak klasemen sementara MotoGP 2020. Rider tim Suzuki Ecstar tersebut tak mau ambil pusing soal itu dan fokus memburu kemenangan.