Kejagung menetapkan 4 tersangka atas kasus dugaan korupsi ekspor minyak goreng, salah satunya Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri (Dirjen Daglu) Kemendag.
Kejagung RI menetapkan empat tersangka dalam kasus dugaan korupsi ekspor crude palm oil (CPO) atau minyak goreng. Salah satu tersangkanya dirjen di Kemendag.
Kejagung jelaskan alasan ditetapkannya Dirjen Perdagangan Luar Negeri Kemendag Indrasari Wisnu Wardhana sebagai tersangka kasus ekspor crude palm oil (CPO).
MAKI mendorong Kejagung meminta keterangan Masinton Pasaribu soal informasi kasus korupsi migor untuk danai wacana penundaan Pemilu 2024. Akankah dipanggil?