Wolipop
Gaun Pengantin Ini Dijual di eBay dengan Surat yang Mengharukan
Pernahkah Anda merasa bisa 'berbicara' dengan koleksi busana Anda? Cerita berikut membawa konsep ini ke tingkat yang lebih tinggi. Ini adalah kisah tentang sebuah gaun yang diberi nama Zarita yang kini dijual lewat sebuah situs belanja.
Rabu, 17 Jun 2015 19:05 WIB







































