detikNews
Buah Manis Kejujuran Cleaning Service Bandara Soetta Penemu Cek Miliaran
Kejujuran Halimah, cleaning service penemu cek Rp 35,9 M di Bandara Soekarno-Hatta berbuah manis. Selain pujian, ia juga mendapat penghargaan atas kejujurannya.
Minggu, 31 Okt 2021 07:43 WIB