Baru-baru ini kembali dilaporkan Tom Cruise mengalami krisis dengan kepercayaan yang dianutnya yakni Scientology. Ia pun dikabarkan telah keluar dari gereja.
Green Day menjadi sorotan setelah mereka terpaksa meninggalkan panggung saat konser di Detroit karena drone tak dikenal. Konser dilanjutkan 10 menit kemudian.
Dishub menindak pelaku parkir liar di kawasan Rawamangun, Pulogadung. Petugas mencabut pentil hingga mengangkut sepeda motor yang diperkir di atas trotoar.