Sepakbola
Wenger: Butuh Para Pemain Berpengalaman untuk Jadi Juara
Arsene Wenger selama ini dikenal gemar mengandalkan bakat-bakat muda bersama Arsenal. Tapi untuk juara, dia mengakui perlu pengalaman cukup dari para pemain.
Kamis, 13 Okt 2016 08:24 WIB







































