Aparat TNI-Polri mengamankan tiga pucuk senpi dari kelompok kriminal bersenjata. Dua senpi yang disita itu merupakan senjata milik polisi yang dirampas KKB.
Kepolisian Daerah Papua bersama TNI saat ini tengah melakukan pengejaran terhadap KKSB di Tembagapura. Baku tembak antara KKSB dan petugas masih terjadi.
Jenazah anggota TNI Serka Sahlan, yang menjadi korban penembakan kelompok kriminal bersenjata (KKB), telah dievakuasi. Jenazah Serka Sahlan dibawa ke Makassar.