Menjelang tengah tahun 2022, harta para milyuner teknologi naik turun. CEO Meta Mark Zuckerberg jadi lebih miskin dan bukan lagi 10 orang terkaya dunia.
Meta menghabiskan USD 387 miliar untuk biaya keamanan bosnya Mark Zuckerberg. Biaya keamanan Zuckerberg lebih tinggi ketimbang Jeff Bezos dan Tim Cook.
Pendiri Facebook Mark Zuckerberg punya ciri khas dalam berbusana, t-shirt alias kaos abu-abu polos yang dipadu celana jeans jadi andalannya. Berapa harganya?