detikFinance
Proses IPO Emiten Akan Dipersingkat
Demi menarik perusahaan untuk beramai-ramai go public, Bapepam bersama AEI akan mengkaji perampingan waktu atau memperpendek proses IPO.
Kamis, 21 Sep 2006 14:42 WIB







































