Oppo ikutan 'perang HP Lebaran' dengan mengeluarkan perangkat baru. Amunisi yang disiapkan bernama Oppo A78 5G, ini spesifikasi dan harganya di Indonesia.
Hampir 78,9% masyarakat Indonesia sudah terhubung ke internet. Momen Ramadan pun akan lebih bermakna dengan inovasi teknologi smartphone yang makin canggih.
Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan bahwa insentif untuk mobil listrik sudah dalam proses pematangan.