detikInet
Adobe Pakai Kecerdasan Buatan untuk Dandani Foto Selfie
Tren foto selfie turut menjadi perhatian Adobe. Perusahaan software ini akan memanfaatkan kecerdasan buatan untuk mendandani foto selfie.
Sabtu, 15 Apr 2017 11:33 WIB







































