detikInet
Pendapatan TelkomFlexi Diproyeksi Naik Jadi Rp2T
PT Telkom Tbk. memproyeksikan kenaikan pendapatan sebesar 40-50 persen dari layanan Telkom Flexi. Dari Rp 1,86 triliun saat ini, menjadi lebih dari Rp 2 triliun.
Selasa, 14 Nov 2006 13:17 WIB







































