detikNews
Aiptu Labora Tak Mau Diperiksa di Polda Papua, Terancam Dipanggil Paksa
Aiptu Labora yang dijerat pidana dengan penimbunan BBM tak mau diperiksa di Mapolda Papua. Dia meminta tempat pemeriksaan dipindahkan. Sudah dua kali pemanggilan Aiptu Labora tak datang.
Jumat, 17 Mei 2013 13:09 WIB







































