detikNews
Komisi VI: Sisa Jabatan Tinggal Seumur Jagung, Pengganti Gita Plt Saja
Gita Wirjawan kini menunggu penggantinya untuk benar-benar beranjak dari kursi Menteri Perdagangan. Mengingat sisa masa jabatan Gita tinggal sebentar, Komisi VI DPR menyarankan agar pengganti Gita sebaiknya berstatus Pelaksana Tugas (Plt) saja.
Senin, 03 Feb 2014 16:46 WIB







































