Pemerintah Kota (Pemkot) Yogyakarta menggelar rapat koordinasi menyusul angin puting beliung yang menghempas rumah warga. Mereka segera menggelar operasi tanggap bencana.
Pemerintah Turki membangun 100 rumah untuk korban gempa bumi di Bantul, Yogyakarta. Rumah dengan konstruksi tahan gempa itu semuanya dibangun dengan material baru.
Warga di Perumahan Cipondoh Indah kaget bukan kepalang, rumah mereka tiba-tiba terendam banjir hingga sepaha. Padahal di perumahan lain justru banjir telah surut.