Menparekraf Sandiaga Uno menerima curhat dari seorang pengrajin anyaman dan noken Raja Ampat. Mereka kini kesulitan karena tiada pameran dan ongkos kirim mahal.
Kemenkop UKM memastikan adanya perlindungan bagi para pelaku koperasi dan UMKM yang go digital dari bahaya praktik 'cross-border ilegal' di platform e-commerce.