detikOto
Tesla Punya Mobil Otomatis 3 Bulan Lagi
Produsen mobil listrik Tesla Motors berlari cepat dalam mengembangkan mobil tanpa sopir. Dalam 3 bulan ke depan, mobil sedan Tesla yakni Model S akan dilengkapi fitur auto steering. Sopir mobil tak perlu lagi memegang setir!
Selasa, 24 Mar 2015 15:53 WIB







































