Napi Lapas Pamekasan Kendalikan Peredaran Ekstasi
Peredaran narkoba jenis ekstasi yang diungkap Polda Jatim ternyata dikendalikan seorang narapidana. Pengendali itu bernama Budi (29) yang mendekam di Lapas Pamekasan, Madura.
Jumat, 12 Sep 2008 17:17 WIB







































