Petugas Layanan Pajak Korea Selatan dikirim ke kantor pusat HYBE di Seoul pada Selasa (29/7). Mereka mengamankan dokumen dan catatan keuangan yang ada di HYBE.
Penasihat utama Ali Khamenei, Ali Shamkhani, membantah isu dirinya tewas akibat serangan rudal Israel di Teheran, Iran. Ia menegaskan dirinya masih hidup.
Wali Kota Haifa, Yona Yahav, meminta perang Israel dan Iran segera diakhiri. Sebab, Kota Haifa di Israel jadi salah satu daerah yang disasar rudal-rudal Iran.
Di Korea Selatan heboh fenomena 'Cagonjok' di kafe. Melibatkan pelanggan membawa komputer, monitor, dan kabel ekstensi ke dalam gerai dan berdiam terlalu lama.
Shamkhani mengirimkan pesan terbaru pada hari ini yang dipublikasikan oleh media pemerintah Iran. Dia menegaskan masih hidup usai selamat dari serangan Israel.