PPKM Darurat Jawa-Bali bakal berlaku mulai Sabtu (3/7) besok. Ketahui dulu hal-hal dalam PPKM Darurat berikut ini, mulai daeri daerah, soal WFH, hingga sanksi.
Ditutup sejak Selasa lalu, suasana pantai Pangandaran tampak sepi. Aktivitas ekonomi pariwisata di salah satu unggulan wisata Jawa Barat itu mendadak lumpuh.
Presiden Joko Widodo meresmikan penerapan PPKM Darurat Jawa-Bali 3-20 Juli 2021. Ini hal-hal yang wajib diketahui, salah satunya syarat vaksin untuk perjalanan.
Pemerintah Kabupaten Majalengka menutup sementara tempat wisata hingga ruang publik demi menekan penyebaran COVID-19. Apalagi Majalengka kini zona merah.
Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Bandung Barat (KKB) kembali menutup tempat wisata. Penutupan ini belaku untuk semua tempat wisata.