Menhan Prabowo Subianto menyampaikan belasungkawa atas gugurnya 53 awak KRI Nanggala-402. Prabowo memastikan seluruh awak yang gugur putra terbaik bangsa.
Pemerintah serius menggenjot potensi ekspor dari UMKM. Terkait hal itu, Kementerian Perdagangan menggandeng sejumlah pihak swasta, salah satunya adalah Google.
Isu reshuffle kabinet terus berembus meski masih penuh tanda tanya. Ada orang-orang yang dikabarkan merapat ke kabinet, ada pula yang dirumorkan bakal terdepak.