Habib Bahar bin Smith menjalani sidang perdana kasus penganiayaan terhadap sopir taksi online. Bahar didakwa melakukan penganiayaan terhadap sopir taksi online.
Habib Bahar bin Smith akan menjalani sidang perdana terkait kasus penganiayaan terhadap seorang sopir taksi online. Sidang akan digelar secara virtual.
2 Napi teroris (Napiter), Anton Labbase dan Kasim Khow mengucap ikrar setia ke NKRI, di Lapas Porong Sidoarjo. Momen pengucapan ikrar dipimpin Kalapas Porong.
Pakar pidana Universitas Al Azhar, Suparji Ahmad, menyebut Habib Bahar bisa diperiksa polisi terkait penganiayaan itu karena penganiayaan bukan delik aduan.