detikNews
Plt Jaksa Agung Tak Perlu Ragu Keluarkan Deponering
Plt Jaksa Agung, Darmono diminta untuk segera mengeluarkan Deponering untuk perkara Bibit Samad Rianto dan Chandra M Hamzah. Deponering tidak akan bermasalah meski Darmono hanya sebagai pelaksana tugas.
Senin, 11 Okt 2010 05:59 WIB







































