Sebuah kantor taksi diubah jadi kafe yang menyediakan berbagai macam dessert dan minuman boba. Sejak dibuka, kafe itu pun laris hingga ramai diantre pelanggan.
Perusahaan waralaba teh dan es krim asal China, Mixue sedang naik daun dan membukan belasan gerai di Medan. Berikut daftar lokasi gerai Mixue di Medan.
Tak heran banyak negara di seluruh dunia memiliki teh khasnya tersendiri, termasuk dalam menikmati milk tea atau teh susu yang belakangan ini jadi tren.
Selebgram terkenal Fadil Jaidi belum lama ini meluncurkan bisnis kuliner burger. Bernama Traffic Bun yang antreannya bisa menghabiskan waktu hingga 2 jam.
Setelah dipanggang biasanya pizza langsung disantap. Tapi pria ini malah menggorengnya dengan balutan tepung. Kreasi pizza ini malah mirip gorengan bikin heran.
Nama Walini mungkin tak asing terdengar, ialah merek teh jempolan di Jawa Barat. Walini punya kafe di kedai Jalan Bahureksa Bandung yang menawarkan keunikan.