detikFinance
Apexindo dan Petrosea Dapat Kontrak Baru
Dua perusahaan jasa tambang, PT Apexindo Pratama Duta Tbk dan PT Petrosea Tbk mendapat kontrak baru yang akan menambah pundi-pundi perusahaan.
Sabtu, 10 Nov 2007 13:29 WIB







































