detikProperti
Buntut Kasus Penipuan, Taipan Properti Austria yang Bangkrut Ditangkap!
Taipan properti Austria René Benko ditangkap atas dugaan penipuan dan penyembunyiaan aset. Kasus ini mengungkap kelemahan manajemen propertinya yang bangkrut.
Minggu, 26 Jan 2025 18:04 WIB