"Cuma kemarin tuh kita kan satu rombongan sama PKB, Cak Imin, ini belok, kalau rombongan bareng-bareng mobil ini beloknya nggak ngasih sein," kelakar Zulhas.
Ada momen menarik saat Prabowo Subianto menyapa para elite parpol di acara deklarasi Partai Gelora. Prabowo hampir lupa menyapa PSI yang hadir di lokasi.
Cak Imin mengaku dirinya sudah berkali-kali sowan dengan Prabowo. Dia juga memastikan sudah komunikasi dengan Prabowo setelah berpaling ke Anies Baswedan.