Sepakbola
Martino: Imbang Hasil yang Adil
Barcelona membawa pulang hasil imbang saat melakukan lawatan ke kandang Atletico Madrid di leg I Piala Super Spanyol. Pelatih Los Cules Gerardo Martino menyebutnya sebagai hasil yang adil.
Kamis, 22 Agu 2013 09:34 WIB







































