Sebanyak 139 pekerja migran Indonesia dideportasi dari Malaysia setelah ditahan 4 bulan. Mereka dipulangkan ke Parepare untuk kembali ke daerah asalnya.
Pada kalender Desember 2025, ada dua tanggal merah untuk memperingati Natal. Selain itu, bulan Desember 2025 juga memiliki long weekend berjumlah empat hari.
Sejumlah video menampilkan ribuan gelondongan kayu terbawa saat banjir bandang di sejumlah daerah di Sumut, viral di medsos. Ini kata Gubsu Bobby Nasution.
Timnas Indonesia U-23 gagal lolos ke babak utama setelah dikalahkan Korea Selatan dengan skor 0-1 pada laga Kualifikasi Piala Asia U-23 2026 malam ini.
Presiden Prabowo Subianto dan Jokowi bertemu untuk membahas isu kebangsaan dan rencana masa depan. Mensesneg Prasetyo Hadi membocorkan isi pertemuan tersebut.
PUBG Mobile kembali memanjakan pemainnya lewat update versi 4.1 yang menghadirkan suasana musim dingin lewat Frost Festival dan mode baru bertema Frosty Funland