Sepakbola
Pencekalan Beckham Dicabut
Keputusan Fabio Capello mendepak David Beckham ternyata hanya sesaat. Pelatih Real Madrid itu kini mengakui meski malu-malu, Beckham masih mungkin dimainkan.
Kamis, 18 Jan 2007 09:38 WIB







































