detikRamadan
Ramadan Penuh Air Mata Para Pengungsi Suriah
Berada jauh dari kampung halaman karena perang selama dua tahun membuat pengungsi Suriah menjalani Ramadan kali ini dengan penuh keprihatinan. Mereka memanfaatkan bulan suci ini untuk berdoa memohon perdamaian.
Senin, 15 Jul 2013 16:28 WIB







































