Sepakbola
Tello Teken Kontrak Baru Lagi dengan Barca
Barcelona memperpanjang lagi kontrak salah satu pemainnya. Setelah Sergio Busquets, giliran Cristian Tello yang diberi kontrak baru hingga 2018.
Sabtu, 31 Agu 2013 00:46 WIB







































