detikFinance
DPR Minta BI Periksa Pengurus Bank Victoria
DPR minta BI membuka kembali pemeriksaan kepada pengurus Bank Victoria dan memberikan hukuman administrasi terkait pelanggaran yang dilakukan.
Senin, 24 Jan 2005 17:39 WIB







































