detikFinance
Rupiah Balik Menguat ke 9.160/US$
Rupiah mengikuti jejak pasar saham yang menguat signifikan. Mata uang lokal ini berbalik arah ke teritori positif setelah sejak awal pekan mengalami tekanan yang dalam.
Rabu, 12 Mar 2008 17:20 WIB







































