detikNews
Bambang: Saya Akan Ladeni Sri Mulyani
Anggota Pansus Hak Angket Century Bambang Soesatyo menegaskan dirinya memiliki hak imunitas untuk mengeluarkan pendapat sebagai anggota DPR. Meski demikian, dia siap meladeni langkah hukum dari Menkeu Sri Mulyani.
Minggu, 13 Des 2009 15:18 WIB







































