detikFinance
Menkeu: Situasi Ekonomi AS Sangat-sangat Serius
Krisis finansial di AS tak bisa diremehkan. Menkeu Sri Mulyani menyebut situasi AS saat ini sudah sangat-sangat serius. Indonesia pun akan kena getahnya.
Senin, 17 Mar 2008 13:22 WIB







































