Puluhan Miliar Keluar, Hasilnya Tak Bisa Diharapkan
Studi banding anggota DPR ke luar negeri menghabiskan dana puluhan miliar. Sementara hasilnya tidak bisa diharapkan. Tidak heran bila 78 persen masyarakat menolak studi banding DPR.
Senin, 09 Mei 2011 15:30 WIB







































