TNI menyampaikan data terkini terkait perusakan Polsek Ciracas di Jakarta Timur. TNI mencatat ada 76 korban dari perusakan yang dilakukan sejumlah oknum TNI.
Eropa akan mencabut larangan terbang untuk pesawat Boeing 737 MAX pekan ini. Hal ini memicu kemarahan keluarga korban dari dua kecelakaan maut Boeing 737 MAX.
Kecelakaan maut terjadi di jalur Kediri-Tanah Lot pada Rabu pagi (16/8/2023. Tepatnya di lingkungan Banjar Batan Poh, Desa Pandak Gede, Kecamatan Kediri.