Jasad pelaku pencurian kendaraan bermotor di Koja, Jakarta Utara, teridentifikasi. Nama dan usia pelaku ternyata berbeda dengan identitas yang dikantonginya.
Jaringan rahasia penyelundup bayi simpanse berhasil dibongkar BBC setelah diinvestigasi selama satu tahun termasuk menyamar sebagai pembeli dari Jakarta.
Arkeolog Australia berhasil menemukan gigi dari hewan purba Diprotodon yang sudah punah, marsupial menyerupai wombat raksasa sebesar badak di Melbourne.
Untuk mengurangi ketergantungan impor BBM, Pertamina saat ini tengah berupaya mempercepat proyek modifikasi Balikpapan misalnya agar selesai pada Juni 2021.