Muzani mengatakan Prabowo berpikir dengan bersatu bergotong royong membangun Indonesia akan mudah tercapai keadilan dan kesejahteraan bagi seluruh rakyat.
Bahlil Lahadalia bersama jajaran pengurus DPP Golkar melakukan safari Ramadan. Safari Ramadan dilakukan ke Ponpes Darut Tauhid asuhan Kiai Thoifur di Purworejo.