Ranking FIFA Indonesia berpotensi disalip Malaysia. Ranking Indonesia akan turun usai takluk dari Arab Saudi di ronde keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Timnas Filipina U-22 akan berduel dengan Timnas Indonesia U-22 di laga grup SEA Games 2025 cabor sepakbola putra. Young Azkals mewanti-wanti Garuda Muda.
PT Freeport Indonesia meraih GeoInnovation Award 2025 untuk kategori Sustainability Impact berkat penerapan teknologi geospatial dalam keselamatan karyawan.
Bagi gamer yang ingin menjajal keseruan bermain game di Nintendo Switch 2, harus menyiapkan modal banyak. Harga konsol ini pada Januari 2026 tidak murah.
Patrick Kluivert mengakui dua kesalahan timnas Indonesia saat kalah dari Arab Saudi. Kekalahan ini bikin langkah timnas ke Piala Dunia 2026 lebih berat.