Pj Gubernur Jakarta Heru Budi telah mengikuti proses coklit data pemilih yang dilakukan KPU Jakarta. Heru Budi resmi terdaftar sebagai pemilih Pilkada 2024.
PDIP DKI menyoroti fenomena siswa numpang KK ke saudara agar bisa bersekolah di Jakarta. PDIP menilai perlu ada evaluasi sehingga meminimalkan kasus tersebut.
Heru Budi menyebut ada ortu 'titip' anak ke KK saudara di Jakarta agar bisa masuk sekolah negeri. Pimpinan DPRD singgung penerimaan siswa dikembalikan ke NEM.
Fasilitas dan sarana pendidikan di Jakarta benar-benar menjadi incaran. Bahkan, warga daerah penyangga menumpang KK saudara agar anak bisa sekolah di Jakarta.