detikNews
KPU Surabaya Gelar Simulasi Pemungutan Suara dengan Protokol Kesehatan
KPU Surabaya menggelar simulasi pemungutan suara dengan protokol kesehatan di tengah pandemi COVID-19. Simulasi digelar di Mapolrestabes Surabaya.
Minggu, 29 Nov 2020 22:39 WIB