detikFood
Meskipun Unik dan Terkenal, Makanan Ini Juga Berbahaya untuk Kesehatan (2)
Pencinta kuliner umumnya tertarik mencicipi kuliner ekstrem dan unik. Banyak makanan unik di dunia yang terus dikonsumsi karena rasanya enak dan menantang. Meskipun demikian makanan tersebut juga punya risiko kesehatan. Bisa menimbulkan sakit perut, diare, muntah hingga risiko kematian.
Senin, 24 Nov 2014 10:46 WIB







































