Demo di Solo, Jawa Tengah, diwarnai aksi pembakaran di kantor DPRD, Sabtu (30/8/2025) dini hari. Salah satu gedung dibakar massa. Petugas damkar dihalau.
MUI Jatim mengeluarkan fatwa haram terkait penggunaan sound horeg. Fatwa ini mencakup enam poin penting untuk menjaga kesehatan dan ketertiban masyarakat.
Direktur Eksekutif Lokataru Delpedro bersama tiga terdakwa kasus dugaan penghasutan berujung ricuh pada Agustus lalu akan menjalani sidang dakwaan hari ini.